Manajer Koperasi IPDN Kuliah di Ma'soem University sangat mendukung pekerjaan saya sekarang ini. Karena kurikulumnya yang sesuai dengan kebutuhan dunia kerja dan fasilitas belajarnya yang lengkap sehingga saya bisa mengembangkan kemampuan yg says miliki dengan maksimal.